Sabtu, 2 Ramadhan 1444 H / 25 Maret 2023

Kiat Mendapat Ampunan Allah Ta’ala

Ia memberi pesan, jikalau merasa berdosa dan penuh maksiat, janganlah sungkan untuk segera mengucap tobat. Ucapkanlah istighfar dengan ikhlas yang ditujukan kepada Allah Subhanahu wa ta’ala, serta tidak lupa meminta kepada junjungan Nabi Besar Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam agar dimintakan maaf kepada Allah Ta’ala.

“Dengan demikian, insya Allah, Allah Subhanahu wa ta’ala akan mengampuni dosa-dosa kita dengan segala keberkahan junjungan Baginda Nabi Besar Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam,” ungkap Habib Ahmad bin Hasan Alaydrus.

Semoga Allah Subhanahu wa ta’ala senantiasa memudahkan segala langkah umat Islam, membukakan pintu hati kita, serta diberikan kepada taufik dan bimbingan-Nya agar selamat dunia-akhirat. Amin. (Okz)

Wallahu a’lam.

← Halaman sebelumnya

Halaman 1 2Lihat semua

Ikuti update terbaru di Channel Telegram Eramuslim. Klik di Sini!!!

loading...

Baca Juga

Hukum Belajar Agama Secara Otodidak

Jumat, 03/07/2020 15:30

Tujuh Manfaat Berwudhu Sebelum Tidur

Jumat, 03/07/2020 14:30

Hikmah Lainnya

Trending